k
Berlangganan Lewat Email !
Dapatkan kiriman artikel terbaru langsung ke email anda!

Minggu, 05 Januari 2014

Free Download Google Chrome Offline/Online Instaler



Nama broser yang satu ini sudah tidak asing lagi untuk anda para pengguna internet, browser Google Chrome. Browser ini dirancang untuk menjalankan aplikasi web (email, aplikasi office, perbankan, dll) dengan lebih baik. Browser ini sifatnya open source, dan dikembangkan berdasarkan engine Webkit yang dipakai oleh Safari. Beberapa fitur yang menarik adalah:

1. Multiprosess: jika satu tab (satu halaman) memakan banyak resource, hanya tab yang bermasalah yang perlu ditutup, halaman lain tidak akan terpengaruh.
2. Engine JavaScript baru: aneka aplikasi web yang bergantung pada JavaScript (misalnya google docs) akan berjalan lebih mulus.
3. Keamanan yang lebih tinggi: Browser secara otomatis mendownload informasi mengenai situs-situs berbahaya, setiap plugin juga berjalan di proses terpisah sehingga lebih aman.

Saat ini browser ini hanya tersedia untuk Windows, namun tersedia instruksi untuk mengkompilasi program ini di Linux (walaupun yang bisa dikompilasi hanyalah modul-modulnya saja). Meski sudah dirancang agar aman dan stabil, saat ini telah ditemukan kelemahan yang dapat membuat Google ini crash ketika mengunjungi URL tertentu. 

Google Chrome biasanya di instal secara Online, tetapi ada juga Google Chrome yang di instal secara Offline, baik langsung saja jika ingin mencoba browser yang satu ini.


Free Download Google Chrome Offline/Online Instaler:

Offline Instaler

Online Instaler


Sekian Mengenai Google Chrome Offline/Online Instaler, kritik dan saran sangat membantu untuk kesuksesan
^_^


Tidak ada komentar:

Posting Komentar